Selasa, 15 Oktober 2019

Kejujuran Adalah Kunci Kehidupan


Jujur merupakan suatu sikap yang mulia dan penting untuk dimiliki oleh setiap orang.
Kita akan mendapatkan kepercayaan dari orang lain saat kita selalu menjunjung kejujuran.
Orang yang tak bisa bersikap jujur selain dilarang oleh agama juga akan mudah dijauhi oleh orang-orang di sekitarnya.
Apapun keadaaanya, jangan pernah sekali-kali berlaku tidak jujur termasuk berbohong.
Berusahalah untuk selalu berkata sesuai dengan kenyataan yang sebenarnya.
Mulai sekarang, bagi Anda yang terkadang masih susah untuk selalu bertindak jujur, marilah kita tumbuhkan sikap untuk selalu jujur atau menanamkan kejujuran di jiwa melalui beberapa kata kata kejujuran di bawah ini.
Ternyata banyak manfaat yang akan kita dapatkan apabila mampu menanamkan kejujuran dalam setiap tindakan kita sepanjang masa.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar